Highlighted Products
20 April 2021
Tantangan Distribusi Vaksin Covid-19 agar selalu Bersuhu Dingin
Program vaksinasi covid-19 yang dimulai sejak Januari 2021 membawa dampak penting dalam penanganan kasusnya di Indonesia. Dengan target sasaran vaksinasi sebanyak 181.554.465 orang, pemerintah berupaya memberikan layanan terbaik dengan terus meningkatkan penyuntikan vaksin hingga mencapai target satu juta dalam sehari. Berdasarkan data Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN), per 10 April 2021, dari target sasaran vaksinasi sebanyak 181.554.465, baru sekitar 5.050.524 orang yang menyelesaikan dua tahap vaksinasi. Plt Dirjen P2P Kemenkes Maxi Rein Rondonuwu mengatakan kondisi geografis Indonesia yang luas dengan jumlah penduduk mencapai 270 juta jiwa,
read more >08 April 2021
Sentra Vaksin Serviam Menerima Donasi IVC dari Technoplast
Tergerak dengan ketulusan para alumni Serviam dalam melayani masyarakat, PT Trisinar Indopratama (Technoplast) terpanggil untuk berpartisipasi lewat donasi Insulated Vaccine Carrier (IVC) dalam upaya mendukung operasional SVS sehari-hari. IVC ini akan memastikan aspek keamanan, dan optimalisasi penyimpanan demi menjaga kualitas vaksin selama SVS dilaksanakan. Ellies Kiswoto, Direktur Utama Technoplast, dalam keterangan tertulisnya, Kamis (8/4/2021), menekankan pentingnya solidaritas dalam memerangi pandemi Covid-19 serta peran aktif sesuai peran dan tanggung jawab setiap pemangku kepentingan.
read more >